Langsung ke konten utama

☕ 5 Contoh "Kebodohan" Parahitairawan dalam Investasi hingga Cara Menemukan Saham High Dividen Yield

Simak ulasan Voice of Community Stockbit Stream Pekan Ini!

Voice of Community

Halo Stockbitor! 👋

Di Sabtu pagi yang cerah ☕, Stockbit merangkum pandangan dan opini dari teman-teman komunitas di Stockbit Stream seputar rencana investasi, tips & trik, kondisi pasar, hingga tren yang sedang ramai diperbincangkan untuk menemani weekend kamu.

💡Idea from Community

@Parahitairawan

5 Contoh Kebodohan Selama Berinvestasi Berdasarkan Pengalaman Parahitairawan

Parahitairawan merupakan salah satu stockbitor serta investor yang sudah mulai berinvestasi sejak 20 tahun lalu. Ada banyak hal serta pengalaman yang sudah dilalui beliau selama 20 tahun ini. Melalui tulisannya, parahitairawan membagikan pengalamannya akan contoh kebodohan yang pernah ia buat selama berinvestasi. Penasaran seperti apa? Simak selengkapnya  di sini!

@Theinvestorid

Kapan Waktu Terbaik Untuk Average Down Saham?

Average down saham merupakan strategi investasi yang dilakukan oleh investor dengan membeli lagi saham yang dimiliki saat harga saham tersebut mengalami penurunan. Biasanya tujuan melakukan average down adalah untuk menurunkan harga rata-rata pembelian saham sehingga bisa mendapatkan keuntungan saat harga sahamnya mulai naik. Lalu apakah average down boleh dilakukan setiap kali sahamnya mengalami penurunan? Apakah ada kriteria yang harus diperhatikan sebelum melakukan average down? Simak selengkapnya dalam tulisan Theinvestorid  berikut ini!

@HaniPutranto

Cara Cepat Menemukan Saham High Dividen Yield (DY) di Pasar Modal

Di Bursa Efek Indonesia saat ini terdapat lebih dari 850 emiten. Jika kita harus menganalisa fundamentalnya satu per satu tentu untuk menentukan saham terbaik yang bisa dibeli, tentu akan sangat melelahkan dan menghabiskan banyak waktu. Oleh karenanya, Screener sangat dibutuhkan supaya proses pemilihan saham ini bisa lebih efisien dan tepat sasaran. Nah, sebagai dividen investor, HaniPutranto, membagikan cara bagaimana ini menemukan perusahaan yang sesuai dengan kriterianya untuk dibeli. Mulai dari membuat screener High Dividen Yield (DY), hingga Low PBV. Lantas apa saja keunggulan dan faktor pembeda dari kedua screener ini? Selengkapnya bisa kamu baca di sini!

🎯 Stockbit Challange

Stockbit

Hit Your Target Price Balik Lagi!

Siapa nih yang suka bikin postingan analisis saham menggunakan price prediction di Stockbit Stream? Yuk ikutan Stockbit Challenge: Hit Your Target Price. Ada total hadiah Rp3 Juta untuk 6 orang pemenang loh! Yuk buat para master teknikal, fundamental atau bandarmologi yang mau mengikuti Challenge ini, kalian hanya perlu membuat postingan prediction dari emiten yang sudah kalian analisis di Stockbit Stream.

Jangan lupa untuk selalu mention @Stockbit dan tambahkan hastag #StockbitChallenge #HitYourTargetPrice pada postingan prediction kamu. Baca selengkapnya di sini atau klik banner di bawah!

✨Aspiring Stockbitor to Follow

@Alfisyahrin

Alfisyahrin adalah seorang quality investor yang fokus mencari saham compounder yang labanya bisa bertumbuh secara berkelanjutan dalam jangka panjang. Di Stockbit Stream, ia kerap membagikan nalisis Fundamental, terutama di industri media dan perbankan.

View Profile

@Claytonpemmy

Seorang pengusaha yang saat ini sedang asyik mendalami value investing. Di Stockbit Stream, Clayton aktif membagikan ulasan dari laporan keuangan berbagai emiten. Tulisannya terstruktur, mulai dari highlight pandangan investor, ulasan kinerja, prospek hingga valuasi dari emiten yang diulas.

View Profile

@Ayahinvestor

Ayahinvestor atau biasa dipanggil Rimba adalah seorang value investor yang fokus dengan fundamental serta story dari perusahaan yang diinvestasikan. Di Stockbit Stream, Rimba biasa membagikan tulisan seputar fundamental dan value investing. Penasaran dengan tulisan lainnya? Baca selengkapnya di sini!

View Profile
Bantu Stockbit Jadi Komunitas yang Suportif

Ingatlah untuk selalu mengikuti House Rules ketika membagikan ide, komentar, serta berinteraksi dengan Stockbitor lainnya di Stream.

Bila ada pertanyaan, silakan hubungi kami:

Komentar

Postingan populer dari blog ini

🆕 RI Impor Bijih Nikel, Apa Dampaknya untuk Emiten?

IHSG turun -0,19%, AKRA Jual Lahan & Bentuk JV dengan Hebang Biotechnology, Kinerja SIMP & LSIP 1H23. Kompilasi berita untuk NusantaraBitcoin hari ini. 31 Agustus 2023 🆕 RI Impor Bijih Nikel, Apa Dampaknya untuk Emiten? Photo by: Stockbit Snips Daily Market Performance 🚀 IHSG 6.953,3 -0,19% Coal 156,0 -1,58% Crude Oil 82,1 +0,57%

😮 Rumor Konsorsium CVC Akuisisi SILO

IHSG turun -0,17%, MDKA: Rencana Private Placement untuk Pengembangan Usaha. Kompilasi berita untuk NusantaraBitcoin hari ini. 7 Mei 2024 😮 Rumor Konsorsium CVC Akuisisi SILO Daily Market Performance 🚀 IHSG 7.123 -0,17% Coal 146,1 +0,34% Crude Oil 78,5 +0,14% Gold 2.317

💲 BBRI: Laba Bersih 1Q24 Ditekan Penurunan Kualitas Aset

IHSG turun -0,27%, Rumor EXCL & FREN Semakin Dekat untuk Merger Kompilasi berita untuk NusantaraBitcoin hari ini. 25 April 2024 💲 BBRI: Laba Bersih 1Q24 Ditekan Penurunan Kualitas Aset Daily Market Performance 🚀 IHSG 7.155 -0,27% Coal 135,5 -0,91% Crude Oil 82,8 +0,22% Gold 2.326