19 Juli 2021 π΅ Indonesia Sigap Menghimpun Investasi Asing Photo by: Scott Graham via Unsplash Daily Market Performance π
π Stockbitor! Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) menyatakan bahwa terdapat 162 perusahaan asing dari 10 negara yang berminat untuk merelokasi atau mengekspansi usahanya ke Indonesia. Kesepuluh negara tersebut adalah Amerika Serikat, Tiongkok, Taiwan, Korea Selatan, Jepang, Hong Kong, Belgia, Jerman, Swiss, dan Belanda. Total rencana investasi tersebut mencapai 84,18 miliar dolar AS atau setara dengan 1.222 triliun rupiah.
Selanjutnya, 162 perusahaan tersebut dapat dibagi menjadi tiga kelompok, yaitu:
Untuk mendukung hal tersebut, pemerintah telah mengembangkan 118 kawasan industri skala besar, 15 kawasan ekonomi khusus, empat kawasan perdagangan bebas, 1.360 kawasan berikat, 91 perusahaan logistik berikat, dan 10 Bali Baru sebagai destinasi prioritas.
Key Takeaway Pertumbuhan investasi asing dapat memberikan dampak positif kepada perusahaan-perusahaan yang menyediakan kawasan industri, serta berpotensi membuka lapangan pekerjaan baru untuk masyarakat.
World News π Jerman Siapkan 300 Juta Euro Untuk Atasi Banjir Bandang Kabar terkini dari mancanegara:
Musim Data Q2 2021 π Industri Konstruksi Q2 2021 Sepanjang 6 bulan pertama tahun 2021, perusahaan konstruksi mencapai peningkatan dan penurunan kontrak baru dibandingkan dengan pencapaian pada periode yang sama tahun sebelumnya, seperti:
Call for Action π Donasi 1.000 Oksigen Agar #IndonesiaPastiBisa Stockbit bersama East Ventures dan para mitra, membuka program donasi untuk membantu ketersediaan oksigen di rumah sakit di berbagai daerah di Tanah Air, yang kini mulai menipis. Oksigen menjadi salah satu peralatan yang paling krusial dalam membantu kesembuhan mereka yang terpapar virus corona.
Kamu bisa ikut berdonasi melalui laman profil Stream Stockbit @Indonesiapastibisa. Caranya ialah buka aplikasi Stockbit, ketik @Indonesiapastibisa di kolom pencarian di bagian atas layar dan masuk ke profil tersebut. Setelah itu, klik simbol koin dollar di bagian bawah postingan tentang program donasi tersebut.
Masukkan jumlah donasi dan isi pesan atau catatan singkat. Untuk transaksi donasinya sendiri akan dilakukan melalui platform pembayaran Go-Pay yang terhubung dengan akun Stockbit.
Selain melalui aplikasi Stockbit, kamu juga bisa melakukan donasi lewat link ini dan ikuti panduannya. Gerakan ini menargetkan donasi sebesar 1 juta dolar AS sampai tanggal 26 Juli 2021. Bagi kamu yang berdonasi sebesar 250.000 rupiah atau lebih, akan mendapatkan akses Stockbit Pro gratis selama 6 atau senilai Rp1,2 juta.
Agenda Minggu Ini π° What to Watch for: This Week Beberapa data ekonomi yang rilis minggu lalu:
Initial Public Offering (IPO):
Insider News Pemegang saham emiten di atas 5% yang melakukan transaksi pembelian saham (+) atau penjualan saham (-) selama seminggu terakhir:
Saham Top Gainer Hari Ini π₯
Saham Top Loser Hari Ini π€
Performa Sektor Hari Ini π
Berita Korporasi Hal lain yang lagi hot yang perlu kamu ketahui...
Stockbitor Spotlight Kutipan menarik dari komunitas Stockbit minggu ini π Berkaca dari Luar Terkait Saham Teknologi? "Saham teknologi yang masuk top 10 market cap bursa Amerika semuanya mencetak laba mulai dari Apple, Microsoft, Amazon, Google, hingga Facebook. Tidak ada satupun perusahaan merugi yang masuk di top 15 market cap bursa Amerika Serikat. Sedangkan di bursa Indonesia, perusahaan merugi bisa masuk top 10 market capital." Skydrugz27 mencoba membandingkan saham-saham teknologi yang telah menjadi pemimpin bursa Amerika dengan saham-saham serupa yang digadang-gadang akan menjadi pemimpin bursa Indonesia. Pantaskah saham teknologi menjadi pemimpin masa depan bursa Indonesia? Yuk cek bahasa selengkapnya di sini. Sekilas Tentang @Skydrugz27
Want More Snips?
Copyright © 2021 Stockbit, All rights reserved. Anda menerima email ini karena terdaftar sebagai akun aktif di Stockbit atau telah daftar melalui website Stockbit Snips. |
Simak ulasan Voice of Community Stockbit Stream Pekan Ini! 15 September 2024 Voice of Community Halo Stockbitor! π Di Sabtu pagi yang cerah ini ☕, Stockbit merangkum pandangan dan opini dari teman-teman komunitas di Stockbit Stream seputar rencana investasi, tips & trik, kondisi pasar, hingga tren yang sedang ramai diperbincangkan untuk menemani weekend kamu. Yuk simak selengkapnya pada ulasan berikut! π‘Idea from Community @Andre818 Redup dari Bahasan, Apakah Supercycle Batubara Masih Berlanjut? Pertanyaan seputar supercycle batubara memang yang paling banyak ditunggu oleh pelaku market terutama yang berinvestasi di batubara, tidak ada yang bisa menebak masa depan tapi kalau kita coba mengambil dari berbagai macam sumber dan berita, mungkin bisa memberikan gambaran prospek ke depan. Tentunya masalah supercylce ini berkaitan dengan sisi dema
Komentar
Posting Komentar