21 April 2022 π️ Aplikasi Noice Disuntik US$ 22 Juta Photo by: Stockbit Snips Daily Market Performance π
Bingung arti dari angka-angka ini? Check this out π Stockbitor! Platform konten audio Noice mendapatkan pendanaan Seri A senilai 22 juta dolar AS (316 miliar rupiah). Pendanaan ini dipimpin oleh Northstar, dengan partisipasi dari beberapa investor existing seperti Alpha JWC Ventures, Go-Ventures, dan Kinesys.
Berdasarkan laporan keuangan MARI kuartal III 2021, PT Mahaka Radio Digital (MRD) selaku anak usaha yang membawahi aplikasi Noice, belum memberikan kontribusi pendapatan (pre-revenue) terhadap MARI.
Key Takeaway Perolehan pendanaan ini diharapkan akan semakin mendukung komitmen Noice dalam mengembangkan ekosistem konten kreator audio di Indonesia. Saat ini, konten digital audio merupakan salah satu kategori media yang memiliki pertumbuhan tercepat dengan miliaran pendengar secara global.
Pada awal tahun ini, Noice telah mendapatkan suntikan pendanaan sebesar 35 miliar rupiah dari RANS Entertainment yang dimiliki oleh Raffi Ahmad dan Nagita Slavina. Platform ini juga telah memperoleh pendanaan pra-Seri A dari sejumlah investor seperti Alpha JWC Ventures, Go-Ventures, dan Kenangan Fund pada 2021.
➕ LPKR Tambah Kepemilikan SILO menjadi 57,9%
π·️MIKA dan SILO FY21 Selama Juli sampai dengan September 2021 (Q3 2021), perusahaan di sektor rumah sakit mengalami peningkatan pendapatan apabila dibandingkan dengan Q3 2020. Berikut adalah rinciannya:
Saham Top Gainer Hari Ini π₯ Saham Top Loser Hari Ini π€
Performa Sektor Hari Ini π
π₯ Hal lain yang lagi hot yang perlu kamu ketahui...
Kutipan menarik dari komunitas Stockbit minggu ini πΆ Tips Screening Saham yang Layak Ditabung "Tips dan Strategi ini sangat-sangat amat sederhana, cukup menggunakan fitur yang tersedia di Stockbit. Ternyata ada loh cara sederhananya dan jujur saya baru menyadarinya."— Agussalim89
Banyaknya pilihan saham di bursa Indonesia terkadang membuat investor atau calon investor bingung dalam menentukan saham apa yang bagus untuk jangka panjang? Melalui tulisannya, Agussalim89 memaparkan langkah screening saham menggunakan Stockbit untuk menemukan saham yang layak untuk ditabung. Penasaran bagaimana caranya? Simak selengkapnya di sini!
Share This Snips!
Want More Snips?
Copyright 2021 Stockbit, all rights reserved. Anda menerima email ini karena terdaftar sebagai akun aktif di Stockbit atau telah daftar melalui website Stockbit / Stockbit Snips.
Email ini dikirim oleh PT Stockbit Sekuritas Digital ("Stockbit"), Perusahaan efek yang terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan. Informasi di dalam email ini bersifat rahasia dan hanya ditujukan bagi Nasabah yang menggunakan Stockbit dan menerima email ini. Dilarang memperbanyak, menyebarkan, dan menyalin informasi rahasia ini kepada pihak lain tanpa persetujuan Stockbit.
Semua konten dalam email ini dibuat untuk tujuan informasional dan bukan merupakan rekomendasi untuk membeli/ menjual saham tertentu. Always do your own research. Selanjutnya, Semua keputusan investasi nasabah mengandung risiko dan adanya kemungkinan kerugian atas investasi tersebut. Seluruh risiko investasi bukan merupakan tanggung jawab Stockbit melainkan menjadi tanggung jawab masing-masing nasabah.
Domain resmi Stockbit adalah "https://stockbit.com/" dan semua informasi yang dikirimkan oleh kami akan menggunakan platform resmi aplikasi Stockbit dan/atau alamat email yang diakhiri "@Stockbit.com" Semua pemberian Informasi Rahasia kepada pihak-pihak yang mengatasnamakan Stockbit namun tidak berasal dari atau tidak menggunakan platform resmi aplikasi Stockbit merupakan tanggung jawab pribadi pihak pemilik Informasi Rahasia dan kami tidak bertanggung jawab atas setiap penyalahgunaan Informasi Rahasia yang dilakukan oleh pihak-pihak yang mengatasnamakan Stockbit yang tidak berasal dari atau tidak menggunakan platform resmi aplikasi Stockbit.
|
Simak ulasan Voice of Community Stockbit Stream Pekan Ini! 15 September 2024 Voice of Community Halo Stockbitor! π Di Sabtu pagi yang cerah ini ☕, Stockbit merangkum pandangan dan opini dari teman-teman komunitas di Stockbit Stream seputar rencana investasi, tips & trik, kondisi pasar, hingga tren yang sedang ramai diperbincangkan untuk menemani weekend kamu. Yuk simak selengkapnya pada ulasan berikut! π‘Idea from Community @Andre818 Redup dari Bahasan, Apakah Supercycle Batubara Masih Berlanjut? Pertanyaan seputar supercycle batubara memang yang paling banyak ditunggu oleh pelaku market terutama yang berinvestasi di batubara, tidak ada yang bisa menebak masa depan tapi kalau kita coba mengambil dari berbagai macam sumber dan berita, mungkin bisa memberikan gambaran prospek ke depan. Tentunya masalah supercylce ini berkaitan dengan sisi dema
Komentar
Posting Komentar