30 Agustus 2021 π¦ J&T Express IPO di Hong Kong Photo by: The Star Daily Market Performance π
π Stockbitor! Perusahaan kurir asal Indonesia, Global JET Express (J&T Express) dikabarkan mengubah lokasi initial public offering (IPO), dari yang awalnya di Amerika Serikat, kini telah berpaling ke Hong Kong.
Perubahan lokasi ini didorong oleh kebijakan pemerintah Tiongkok yang cenderung kritis dalam pengawasan terhadap perusahaan yang terdaftar di luar negeri. Meskipun berasal dari Indonesia, sejumlah investor J&T berbasis di Tiongkok. Selain itu, perusahaan juga memiliki operasi yang signifikan di sana.
J&T diperkirakan dapat mengumpulkan dana sebanyak 1 miliar dolar AS dari IPO ini. Memang, J&T dikabarkan telah berstatus unicorn mulai dari tahun 2021 kemarin. Menurut tulisan The Straits Times pada Mei lalu, J&T memiliki valuasi sebesar 7,8 miliar dolar AS.
Berkaitan dengan IPO tersebut, J&T telah menjalin kerja sama dengan Bank of America Corp., China International Capital Corp., dan Morgan Stanley. Persiapan IPO pun dikabarkan masih berada di tahap awal.
Key Takeaway J&T bukan merupakan perusahan pertama yang berencana memindahkan lokasi IPO dari Amerika Serikat ke Hong Kong. Sebelumnya, perusahaan logistik asal Hong Kong Lalamove juga melakukan hal yang serupa.
IPO J&T ini juga dapat memberikan perusahaan kurir tersebut akses dana untuk mengembangkan bisnis nya di tengah persaingan dengan kompetitornya. Selain itu, J&T juga menambah jajaran perusahaan unicorn asal Indonesia yang berencana IPO.
Berita Korporasi π Bos Auric jadi Komisaris LPPF
Musim Laba Q2 2021 π·️ SIMP & LSIP Selama April sampai dengan Juni 2021 (Q2 2021), beberapa perusahaan kelapa sawit mengalami perubahan performa apabila dibandingkan dengan Q2 2020. Berikut adalah rinciannya:
Agenda Minggu Ini π° What to Watch for: This Week Beberapa data ekonomi yang rilis minggu lalu:
Dividend:
Initial Public Offering (IPO):
Insider News: Pemegang saham emiten di atas 5% yang melakukan transaksi pembelian saham (+) atau penjualan saham (-) selama seminggu terakhir:
Lihat transaksi secara lengkap di sini.
Saham Top Gainer Hari Ini π₯ Saham Top Loser Hari Ini π€
Performa Sektor Hari Ini π
Other News Hal lain yang lagi hot yang perlu kamu ketahui...
Stockbitor Spotlight Kutipan menarik dari komunitas Stockbit minggu ini π§π» Kisah Zen Investasi? "Dari kisah 3 orang ini kita belajar bahwa dengan sedikit tahu, terkadang kita jadi lebih fokus, damai, dan mampu mengabaikan semua gangguan dalam mencapai sebuah tujuan." — Tomhardi
Kisah menarik yang tulis oleh Tomhardi, tentang bagaimana ketidaktahuan bisa membawa kita lebih dekat pada keberuntungan. Selengkapnya bisa kamu baca di sini! Sekilas tentang Tomhardi
Copyright © 2021 Stockbit, All rights reserved. Anda menerima email ini karena terdaftar sebagai akun aktif di Stockbit atau telah daftar melalui website Stockbit Snips. |
Simak ulasan Voice of Community Stockbit Stream Pekan Ini! 15 September 2024 Voice of Community Halo Stockbitor! π Di Sabtu pagi yang cerah ini ☕, Stockbit merangkum pandangan dan opini dari teman-teman komunitas di Stockbit Stream seputar rencana investasi, tips & trik, kondisi pasar, hingga tren yang sedang ramai diperbincangkan untuk menemani weekend kamu. Yuk simak selengkapnya pada ulasan berikut! π‘Idea from Community @Andre818 Redup dari Bahasan, Apakah Supercycle Batubara Masih Berlanjut? Pertanyaan seputar supercycle batubara memang yang paling banyak ditunggu oleh pelaku market terutama yang berinvestasi di batubara, tidak ada yang bisa menebak masa depan tapi kalau kita coba mengambil dari berbagai macam sumber dan berita, mungkin bisa memberikan gambaran prospek ke depan. Tentunya masalah supercylce ini berkaitan dengan sisi dema
Komentar
Posting Komentar