27 Oktober 2021 π ISAT Jual 75% Bisnis Data Center ke Hong Kong? Photo by: Stockbit Snips Daily Market Performance π
Bingung arti dari angka-angka ini? Check this out π Stockbitor! PT Indosat Tbk ($ISAT) dikabarkan akan menjual 75% sahamnya di bisnis data center kepada perusahaan data center asal Hong Kong, Big Data Exchange (BDx). Nilai sahamnya ditaksir mencapai 200 hingga 250 juta dolar AS.
Berdasarkan laporan Bloomberg, penandatanganan kesepakatan ini akan dilangsungkan pada minggu ini. Namun, sumber lain mengatakan keduanya masih mempertimbangkan lebih lanjut.
Juru bicara Indosat sendiri mengakui bahwa perusahaan tengah dalam proses pencarian mitra strategis untuk memperkuat layanan dalam menghadapi peningkatan permintaan data center.
Key Takeaway Data center menjadi salah satu bisnis yang populer saat ini, terutama di kalangan pebisnis. Layanan ini berguna untuk memudahkan analisis bisnis sekaligus melindungi data-data penting.
Meski digandrungi, namun layanan data center di Indonesia masih didominasi oleh perusahaan asing, seperti Amazon, Alibaba, Google, dan Microsoft. Jika penjualan mayoritas saham data center Indosat ke BDx terwujud, ini akan menambah jajaran perusahaan data center asing di Indonesia. Sementara, untuk pemain lokal, ada DCI Indonesia ($DCII) dan beberapa perusahaan telco yang mengoperasikan layanan data center.
Berita Korporasi π Mitratel Berpotensi Jadi IPO Terbesar
Musim Laba Q3 2021 π·️ PTBA 9M21 Selama Juli sampai dengan September 2021 (Q3 2021), perusahaan batu bara Bukit Asam meningkat apabila dibandingkan dengan Q3 2020. Berikut adalah rinciannya:
Saham Top Gainer Hari Ini π₯ Saham Top Loser Hari Ini π€
Performa Sektor Hari Ini π
Other News π₯ Hal lain yang lagi hot yang perlu kamu ketahui...
Stockbitor Spotlight Kutipan menarik dari komunitas Stockbit minggu ini ⚡ "The Flash" Valuation? "Terkadang, kita dengan mudah membuat sebuah keputusan investasi, hanya berdasarkan angka dan garis, tanpa melihat lebih lanjut apa 'story' di balik itu semua, seperti apa manajemen perusahaannya, aksi korporasi yang diambil dan lain sebagainya. Salah satu solusi yang saya latih diri saya sendiri sebagai investor pemula adalah dengan membuat thesis investasi sebelum melakukan sebuah investasi. Not easy, but very much possible."— michael1009
Sebagian besar investor pemula sering mengambil keputusan kilat dalam bertransaksi di pasar modal. Dengan analisa seadanya, mereka kerap kali membeli saham yang dirasa murah hanya karena takut ketinggalan kereta. Inilah yang michael1009 sebut dengan ''The Flash'' Valuation dalam tulisannya. Apa sih yang dimaksud dengan hal tersebut dan seperti apa solusinya? Simak selengkapnya di sini.
Copyright © 2021 Stockbit, All rights reserved. Anda menerima email ini karena terdaftar sebagai akun aktif di Stockbit atau telah daftar melalui website Stockbit Snips. |
Simak ulasan Voice of Community Stockbit Stream Pekan Ini! 15 September 2024 Voice of Community Halo Stockbitor! π Di Sabtu pagi yang cerah ini ☕, Stockbit merangkum pandangan dan opini dari teman-teman komunitas di Stockbit Stream seputar rencana investasi, tips & trik, kondisi pasar, hingga tren yang sedang ramai diperbincangkan untuk menemani weekend kamu. Yuk simak selengkapnya pada ulasan berikut! π‘Idea from Community @Andre818 Redup dari Bahasan, Apakah Supercycle Batubara Masih Berlanjut? Pertanyaan seputar supercycle batubara memang yang paling banyak ditunggu oleh pelaku market terutama yang berinvestasi di batubara, tidak ada yang bisa menebak masa depan tapi kalau kita coba mengambil dari berbagai macam sumber dan berita, mungkin bisa memberikan gambaran prospek ke depan. Tentunya masalah supercylce ini berkaitan dengan sisi dema
Komentar
Posting Komentar